Menurut ketua PPS Desa Kandangan yang didampingi anggotanya MUNHAR mengatakan Acara sosialisasi & Pencermatan DPS ini dihadiri oleh beberapa unsur masyarakat mulai ketua RT, RW, BPD, Tim sukses dari paslon dan beberapa tokoh masyarakat, selain itu juga dihadiri oleh PPK Kecamatan Trucuk , Panwaslu Kecamatan Trucuk bahkan Anggota KPU Kabupaten Bojonegoro Drs. H. A. KHUDLORI, M.Si turut hadir pula.
Dapat diambil kesimpulan bahwasanya diharapkan kepada seluruh warga masyarakat untuk mencermati masing masing namanya di DPS yang sudah di tempel di papan informasi di Balai Desa ataupun ditempat tempat lain. Salah satu Anggota PPS Desa Kandangan sendiri juga menambahkan penjelasan bahwa DPS ( Daftar Pemilih Sementara ) selain telah di infokan dengan cara ditempel, informasi tersebut juga sudah dishare lewat beberapa media sosial .
Baca Juga ==> Ayo cek nama kita, sudah terdaftar di DPS Pemilukada belum?
Langganan gratis masukkan email anda disini:
Delivered by FeedBurner
Terima kasih sudah membaca & dan berbagi, silahkan tinggalkan komentar Desa Kandangan Kecamatan Trucuk Kabupaten Bojonegoro